Pemerintah Daerah Provinsi Nusa Tenggara Barat

Dinas Pendidikan dan Kebudayaan

SMA Negeri 1 Alas Barat

Jl. Raya Simpang Lekong Dsn. Kokarpit Ds. Lekong Kec. Alas Barat 84353 Sumbawa Prov. Nusa Tenggara Barat

NPSN: 50205317 - Tlp. 03729293747 / Email. sman1_alasbarat@yahoo.com

TERKINI: Selamat datang di website resmi SMA Negeri 1 Alas Barat, kami menyediakan informasi tentang profil, berita, pengetahuan umum, kegiatan, karya, dan dokumentasi sekolah kami pada situs ini, semoga bermanfaat, terimakasih.

CARI TULISAN


PENGUMUMAN TERBARU

PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU SMAN 1 ALAS BARAT

(18/06/2024) Penerimaan Peserta Didik Baru SMAN 1 ALAS BARAT Tahun Ajaran 2024/2025, Berikut informasinya : ...

SK Pengumuman Kelulusan Peserta Didik Kelas XII Tahun Pelajaran 2023/2024

(07/05/2024) KEPUTUSAN  KEPALA SMA SMA NEGERI 1 ALAS BARAT No :  421.3 / 158 /  SMAN.033 / 2024   TENTANG PENETAPAN KELULUSAN PESERTA DIDIK KELAS ...

Akreditasi

JADWAL KEGIATAN


LOGIN FORM



Lupa Password? | Register »

POLLING SINGKAT

Buku Tamu

BERITA & ARTIKEL


PELAKSANAAN UPACARA BENDERA BERSAMA WAKAPOLSEK ALAS BARAT

Diupdate Tgl. 01/03/2023 | Artikel | Administrator | Dilihat 67x

ALAS BARAT - Pelaksanaan Upacara Bendera kali sedikit berbeda seperti biasanya. Hal itu karena pada kesempatan kali ini sekolah kita SMAN 1 Alas Barat mendatangkan seorang Wakapolsek Alas Barat dan sekaligus menjadi pembina pada upacara pada Senin pagi ini (30/1).

Kedatangan bapak Wakapolsek Alas Barat sebagai pembina upacara bertujuan untuk memberikan pesan-pesan dan amanat untuk setiap siswa SMAN 1 Alas Barat terkait dengan masalah kepribadian dan keseharian peserta didik. Ada beberapa poin penting yang digaris bawahi dalam pemberian amanat pembina upacara kali ini, seperti kedisiplinan, penggunaan narkoba, disiplin dalam mengikuti upacara, perkelahian atau tawuran, serta masalah penggunaan knalpot racing. Semua hal itu adalah masalah yang sering timbul dalam keseharian peserta didik. Sehingga, dalam kesempatan kali ini, bapak Wakapolsek secara langsung memberikan pengarahan dan pemahaman pada tiap siswa untuk menghindari hal-hal yang disebut sebelumnya.

Melalui pembinaan kali ini, diharapkan akan menjadi pembelajaran yang bermakna untuk tiap siswa. Sehingga tiap siswa akan terus mengingat dan menjalankan pesan-pesan dan amanat yang telah diberikan. 

 



CARI TULISAN


PENGUMUMAN TERBARU

PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU SMAN 1 ALAS BARAT

(18/06/2024) Penerimaan Peserta Didik Baru SMAN 1 ALAS BARAT Tahun Ajaran 2024/2025, Berikut informasinya : ...

SK Pengumuman Kelulusan Peserta Didik Kelas XII Tahun Pelajaran 2023/2024

(07/05/2024) KEPUTUSAN  KEPALA SMA SMA NEGERI 1 ALAS BARAT No :  421.3 / 158 /  SMAN.033 / 2024   TENTANG PENETAPAN KELULUSAN PESERTA DIDIK KELAS ...

Akreditasi

JADWAL KEGIATAN


LOGIN FORM



Lupa Password? | Register »

POLLING SINGKAT

Buku Tamu

RANDOM ARTIKEL

BERITA LAINNYA

RADOM PAGE

GALERI PHOTO

Foto Bersama Konvoi 17an SMAN 1 Alas Barat Pengiriman Bantuan Korban Bencana Banjir Taliwang Jum`at SALAM (Bekereng Belondong/Betepong Beteman)

KONTAK KAMI